Jumat, 02 April 2010

Soal Uts Akuntansi Kewirausahaan

UNIVERSITAS SILIWANGI
FAKULTAS EKONOMI

UJIAN TENGAH SEMESTER GENAP TH. AK.2006/2007
Mata Kuliah : Kewirausahaan
Hari/Tanggal : Sabtu / 21 April 2007
Waktu : 90 menit
Dosen : TIM dosen

1. Pada hakekatnya setiap orang bisa menjadi seorang wiraswasta / wirausaha.
a. Apa yang dimaksud dengan wira swasta ?
b. Apa keuntungan dan kerugian menjadi seorang wiraswasta ?
2. Kepercayaan diri merupakan paduan sikap dan keyakinan seseorang dalam menghadapi suatu pekerjaan ,merupakan hal yang mutlak harus di miliki oleh seseorang.
a. Jelaskan factor-faktor yang dapat mengembangkan kepercayaan diri seseorang.
b. Jelaskan pula langkah-langkah yang harus dilakukan dalam membangun kepercayaan diri seseorang.

3. a. Jelaskan perbedaan antara pemimpin,kepemimpinan dan manager !
b.Jelaskan ciri-ciri seorang pemimpin baik yang berorientasi pada tugas ataupun berorientasi pada manusia.

4. Dalam melakukan usahanya seorang wiraswasta harus selalu memiliki etika.
a. Jelaskan tentang etika dan sejarahnya
b. Sebutkan etika seorang pengusaha
c. Jelaskan pula manfaat etika wiraswasta
5. Secara umum ada tiga bentuk kepemilikan usaha yaitu kepemilikan tunggal ,kongsi dan perseroan . Jekaskan Keuntungan dan kelemahan dari masing-masing bentuk kepemilikan tersebut
.

2 komentar:

  1. Mantap....Supaya lebih lengkap, Sekalian dong dengan jawabannya..

    BalasHapus
  2. soal uts akuntansi manajemen operasionalnya donk

    BalasHapus